SCP Security Merupakan Plugin Security pada wordpress buatan Calv-Indo (Randhi Danar).

Plugin SCP Security

SCP Security adalah plugin WordPress yang dirancang untuk meningkatkan keamanan situs Anda dengan berbagai fitur perlindungan dari serangan siber, spam, dan akses tidak sah. Dengan SCP Security, Anda dapat memperkuat keamanan website dengan mudah tanpa perlu keahlian teknis.

Plugin ini hadir dalam dua versi:

  • Versi Gratis – Menyediakan perlindungan dasar seperti Security Header, pemblokiran komentar spam, menonaktifkan XML-RPC, dan fitur keamanan lainnya.
  • Versi Pro – Memiliki semua fitur versi gratis + pemindaian malware website untuk mendeteksi dan menghapus ancaman berbahaya sebelum merusak situs Anda.
Manfaat Plugin Kami

Mengamankan dan Mengoptimalkan Website Anda

Security Header

Memastikan situs hanya dapat diakses melalui HTTPS, Mencegah serangan clickjacking dengan mengontrol embedding situs di iframe, dan Mencegah MIME-sniffing yang dapat mengakibatkan eksekusi file berbahaya.

Nonaktifkan Komentar

Menghapus fitur komentar WordPress untuk mencegah spam dan mengurangi beban server.

Blokir Link pada Komentar

Mencegah pengguna memasukkan tautan di komentar, mengurangi risiko spam dan SEO negatif.

Nonaktifkan XML-RPC

Menonaktifkan XML-RPC untuk mencegah serangan brute-force dan eksploitasi API WordPress.

Custom URL Login Dashboard WP

Mengubah URL login default WordPress, sehingga mengurangi risiko serangan brute-force pada halaman login.

Scan Malware Website

Memindai website secara berkala untuk mendeteksi malware, file mencurigakan, dan ancaman keamanan lainnya.

(Pro Version)

Detail Fitur Plugin SCP

SCP Security

Mulai dari

Rp 200.000

Untuk versi Pro / Bulan

Fitur yang di dapat?

Pembuat Plugin SCP

Picture of Randhi Danar
Randhi Danar
I am a Website Developer, Plugin Developer and SEO Specialist. I started my SEO journey in 2022 as a blogger writer and deepened my expertise in 2024. Since then, I have managed SEO for bijiplastiklokal.com, Deus Code, and Calv-Indo, until now I contribute to Calv-Indo. Now, as a full-time freelancer, I focus on helping B2B companies increase their search visibility and achieve their goals.
Jika Ada Massalah pada Plugin Kami
Calv dengan siap mengatasi masalah yang terjadi jika ada bug atau adanya fitu yang tidak dapat digunakan pada plugin kami. Hubungi kami dengan cara klik kontak dibawah ini